Stadion Algarve

Albufeira,
Stadion Algarve Stadion Algarve is one of the popular Stadium, Arena & Sports Venue located in ,Albufeira listed under Local business in Albufeira , Landmark in Albufeira , Tours & Sightseeing in Albufeira , Sports Venue & Stadium in Albufeira ,

Contact Details & Working Hours

More about Stadion Algarve

Stadion Algarve adalah sebuah stadion sepak bola yang terletak di Faro, Portugal. Stadion ini merupakan markas dari klub SC Farense yang bermain di Terceira Divisão Portuguesa dan Louletano DC yang bermain di Segunda Divisão Portuguesa. Stadion ini pun merupakan salah satu stadion penyelenggara turnamen tahunan internasional yang cukup terkenal dalam dunia sepak bola wanita, Piala Algarve.Stadion ini berkapasitas 30.305 penonton dan dibangun untuk menggelar turnamen UEFA Euro 2004. Louletano dan Farense selaku pengguna stadion pun berbagi stadion selayaknya Inter Milan dan A.C. Milan berbagi Stadion San Siro.Selain menggelar pertandingan sepak bola, stadion ini juga pernah menyelenggarakan acara festival musik dan konser, serta pernah diubah menjadi tempat super special stage pada Reli WRC Portugal 2007.Stadion ini dirancang pada musim panas tahun 2000 berdasarkan standar UEFA dan FIFA oleh Damon Lavelle yang mewakili perusahaan arsitektur, Populous London (sebelumnya bernama HOK Sport Venue Event). Selain Populous, tim pendesain stadion ini pun terdiri atas insinyur-insinyur WSAtkins dan beberapa mitra lokal, seperti Marobal.

Map of Stadion Algarve